JURNAL FLYWHEEL
Vol 11 No 2 (2020): Jurnal Flywheel

Optimalisasi Penyerutan Terhadap Kepresisian Dan Kehalusan Produk Stake Bambu Pada Mesin Penyerut

Susanto, E. E. (Unknown)
Rahmadianto, F. (Unknown)
Pohan, G. A. (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Sep 2020

Abstract

Bambu adalah tanaman yang banyak di temukan di indonesia yang banyak di gunakan sebagai kerajinan tangan dan bahan industri seperti stake bambu, Mesin penyerut adalah mesin yang membentuk bahan baku seperti stake bambu untuk di bentuk silindris, oleh karena itu untuk mengupayakan hasil produksi yang maksimal analisa pengaruh kecepatan penyerutan terhadap kepresisian hasil produk mesin penyerut. Penelitian ini meliputi kecepatan penyerutan yang berpengaruh terhadap kepresisian hasil mesin penyerut. Metode penelitian dengan mensetup transmisi mesin padavariasi kecepatannyapada 200 rpm, 280 rpm, 467 rpm dan 500 rpm. Analisa data yang di gunakan dengan mengukur kepresisian produk yang dihasilkan mesin penyerut maka diketahui penyimpangan yang terjadi pada diameter stake. Ukuran stake ditetapkan 2,5mm, 3mm 4mm dan 5mm, sebagai acuan untuk ukuran diameter stake. Dari pembahasan dapat disimpulkanterdapat penyimpangan pada stake diameter 2,5 mm dengan kecepatan di 500 rpmdan nilai penyimpangan 0,06 mm,ukuran stake diameter 3 mm didapat nilai penyimpangan terendah di kecepatan pada 467 rpm dengan nilai penyimpangan 0,1 mm,pada stake diameter 4mm dan 5mm. Pengaruh kandungan kadar air dan kekerasan pada bambu mempengaruhi terjadinya cacat dan kurang halusnya hasil penyerutan

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

flywheel

Publisher

Subject

Energy Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

Jurnal Flywheel merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Teknik Mesin S1 Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Nasional Malang sebagai sarana diseminasi dan publikasi artikel hasil penelitian di bidang teknik mesin yang bukan hanya mencakup mesin semata namun terdapat ...