E-JURNAL JUSITI : Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Vol 4 No 2 (2015): e-jurnal JUSITI

Perancangan Multimedia Pembelajaran Aksara Jawa Dengan Macromedia Flash MX Pada SMP Negeri 1 Balapulang Kabupaten Tegal

Ryan Saeful Rizal (Unknown)
Jhon Sony Karuniawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2018

Abstract

Dalam dunia pendidikan suatu metode pembelajaran dapat dihadirkan dengan menggunakan alat peraga pembelajaran atau sering dikenal dengan media pembelajaran. Namun terkadang alat peraga yang digunakan masih kurang menarik dikarenakan kurang atraktif dan monoton. Salah satu metode pembelajaran yang sekarang ini dapat dikembangkan adalah dengan memanfaatkan teknologi komputer sebagai media pembelajaran. Perkembangan teknologi komputer terutama dalam bidang perangkat lunak yang makin pesat, sangat mendukung dalam penerapannya sebagai media pembelajaran. Pada SMP Negari 1 Balapulang Tegal pembelajaran bahasa jawa masih menggunakan cara manual denagan menulis aksara jawa. Maka dirancanganlah Multimedia Pembelajaran Aksara Jawa dengan Macromedia Flash MX pada SMP Negeri 1 Balapulang Kabupaten Tegal. Dimana pembelajarannya akan lebih menarik dan siswa/i bisa lebih bersemangat. Dalam perancangan multimedia pembelajaran aksara jawa ini metode perancangan yang digunakan adalah Software Development Life Cycle (SDLC). Dengan menggunakan pembelajaran multimedia ini dapat membantu guru dalam pembelajaran bahasa jawa agar siswa/i lebih tertarik dan semangat untuk belajar aksara jawa.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jusiti

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Informasi ini merupakan jurnal berkala yang ditujukan untuk mempublikasikan karya ilmiah hasil penelitian, pengembangan dan studi pustaka di bidang Sistem dan Teknologi Informasi serta aplikasinya. Jurnal ini dipublikasikan dalam bentuk jurnal cetak dengan ISSN ...