Jurnal Dinamis
Vol 1 No 12 (2014): DINAMIS

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN JASA PETI KEMAS

Victor F. Pasalbessy (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Port Numbay Jayapura)



Article Info

Publish Date
12 Jul 2014

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : (1). menganalisis pengaruh kualitas pelayanan danharga berpengaruh secara simultan terhadap kepuasan pelanggan; (2). menganalisispengaruh kualitas pelayanan dan harga berpengaruh secara parsial terhadapkepuasan pelanggan; (3). mengetahui variabel yang berpengaruh secara dominanterhadap kepuasan pelanggan.Hasil penelitian mengemukakan bahwa analisis secara simultan dapat diketahuibahwa : jika kualitas pelayanan (X1) dan tingkat harga (X2) meningkat, maka akanmeningkatkan kepuasan pelanggan. Hubungan antara X1 dan X2 terhadap Ysangat sama-sama memberikan kontribusi dalam mempengaruhi Y (kepuasanpelanggan) sebesar 74,90% sedangkan sisanya 25,10% dipengaruhi oleh variabelatau faktor lain. Secara parsial diketahui bahwa: apabila kualitas pelayanan (X1)sama dengan nol maka akan diperoleh besarnya kepuasan pelanggan sebesar8,933. Selanjutnya jika kualitas pelayanan dinaikkan 1 satuan, maka akanmenyebabkan kenaikan kepuasan pelanggan sebesar 0.385. Sedangkan hubunganantara kualitas pelayanan (X1) terhadap kepuasan pelanggan sebesar 0,492,sehingga dapat dikatakan bahwa Kualitas Pelayanan memberikan kontribusi kepadakepuasan pelanggan sebesar 24,20 persen, dan sisanya 75,80 persen dipengaruhioleh variabel lain. Selanjutnya apabila tingkat harga (X2) sama dengan nol makaakan diperoleh besarnya kepuasan pelanggan sebesar 3,292. Selanjutnya jikatingkat Harga dinaikkan 1 satuan, maka akan menyebabkan kenaikan kepuasanpelanggan sebesar 1,092. Sedangkan hubungan antara tingkat Harga (X2)terhadap kepuasan pelanggan sebesar 0,861, sehingga dapat dikatakan bahwatingkat Harga memberikan kontribusi kepada kepuasan pelanggan sebesar 74,20persen, dan sisanya 25,80 persen dipengaruhi oleh variabel lain. Dari hasil analisisbaik secara simultan dan secara parsial dapat diketahui bahwa secara dominan dapatdilihat bahwa variabel harga (X2) yang mempunyai pengaruh yang sangat besarterhadap variabel kepuasan pelanggan (Y)

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

dinamis

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Jurnal DINAMIS merupakan jurnal ilmiah yang pertama kali diterbitkan oleh Universitas Sains dan Teknologi Jayapura (USTJ) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M). Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ini sebagai media penyebarluasan informasi ilmu pengetahuan dan ...