Zoo Indonesia
Vol 22, No 2 (2013): Desember 2013

Cacing parasit pada tikus di perkebunan karet di Desa Bogorejo, Kecamatan Gedongtataan, Kabupaten Pesawaran, Lampung dan tinjauan zoonosisnya

Kartika Dewi (Bidang Zoologi, Pusat Penelitian Biologi LIPI Gedung Widyasatwaloka, Jl. Raya Jakarta-Bogor km. 46, Cibinong)
Endang Purwaningsih (Bidang Zoologi, Pusat Penelitian Biologi LIPI Gedung Widyasatwaloka, Jl. Raya Jakarta-Bogor km. 46, Cibinong)



Article Info

Publish Date
23 May 2014

Abstract

Tikus mempunyai arti penting dalam bidang kesehatan dan ekonomi sehingga hewan ini sering dijadikan obyek penelitian banyak peneliti. Penelitian cacing parasit pada tikus ini dilakukan di perkebunan karet Lampung. Sebanyak 17 ekor tikus yang terdiri dari 5 jenis tertangkap dan kemudian diperiksa ada tidaknya cacing parasit. Setelah diperiksa dari 17 ekor tikus tersebut, 11 ekor (64,71%) terinfeksi nematoda dan/ atau cestoda dan 6 lainnya tidak terinfeksi. Cacing parasit yang ditemukan sebanyak 6 jenis nematoda dan 1 jenis cestoda.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

zoo_indonesia

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology

Description

Zoo Indonesia adalah sebuah jurnal ilmiah dibidang fauna tropika yang diterbitkan oleh organisasi profesi keilmiahan Masyarakat Zoologi Indonesia (MZI) sejak tahun 1983. Terbit satu tahun satu volume dengan dua nomor (Juli dan Desember). Memuat tulisan hasil penelitian yang berhubungan dengan aspek ...