Kurangnya minat siswa dalam mempelajari matematika disebabkan karena beberapa siswa menggangap bahwa pelajaran matematika merupakan sebuah mata pelajaran yang sulit di karenkan banyaknya rumus-rumus, serta matematika merupakan mata pelajaran yang membosankan begitulah fikir para siswa dan metode pembelajaran yang diterapkan para guru masih konvensional sehingga menyebabkan siswa tidak tertarik untuk mempelajari matematika. Maka dari itu penulis membuat media pembelajaran interaktif yang nantinya Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana media pembelajaran berbasis multimedia interaktif dapat mempengaruhi minat belajar siswa. apabila dari siklus perkembangan minat belajar siswa di dapatkan angka yang signifikan dari penggunaan media pembelajaran interaktif siswa cenderung semangat dan menyukai pelajaran matematika maka Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran berbasis multimedia interaktif memberikan pengaruh positif terhadap pembentukan minat belajar siswa khususnya pada mata pelajaran matematika.
Copyrights © 2020