AbstrakPengolahan limbah sisa produksi di instalasi pengolahan air minum Karang Joang Kapasitas 100 Lpd (IPAM Karang Joang) merupakan upaya PDAM Kota Balikpapan untuk menjagalingkungan dari bahan pencemar yang dihasilkan IPAM Karang Joang dari proses produksi.Pengolahan air limbah yang dilakukan PDAM Kota Balikpapan di IPAM Karang Joang bermanfaatuntuk menambah volume air baku melalui proses pemanfaatan kembali air hasil pengolahan limbahproduksi. Namun demikian diperlukan perhitungan yang tepat mengingat keterbatasan lahan yangada. Kata kunci— limbah , Instalasi , Pengolahan, karang Joang
Copyrights © 2020