(JELIKU) Jurnal Elektronik Ilmu Komputer Udayana
Volume 1 No 2 - Nopember 2012

PERANCANGAN POP3 SERVER DENGAN STREAM CONTROL TRANSMISSION PROTOCOL (SCTP) DALAM PROSES PENGUNDUHAN EMAIL

Mahardika, I Made Adi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2012

Abstract

Email merupakan suatu layanan yang sangat penting bagi pengguna internet. Denganadanya email dapat mempermudah seseorang untuk bertukar informasi secara cepat tanpa harusmenggunakan jasa pos yang membutuhkan waktu yang lebih lama. Untuk menerima sebuahemail pastinya melalui proses pengunduhan email. POP3 server berfungsi untuk melakukanproses pengunduhan email pada layanan webmail yang digunakan. POP3 server yang digunakanumumnya masih menggunakan protokol TCP pada beberapa email server seperti Sendmail,Postfix, Qmail dan lain-lain. Seiring perkembangan teknologi kini telah ada protokol baru yaituprotokol SCTP yang mendukung fiture message oriented yang dibutuhkan dalam beberapaaplikasi email. Perancangan sistem pada penelitian ini menggunakan bahasa pemrograman javadan menerapkan protokol SCTP pada POP3 server sehingga dapat diimplementasikan dalamproses pengunduhan email.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

JLK

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Aim and Scope: JELIKU publishes original papers in the field of computer science, but not limited to, the following scope: Computer Science, Computer Engineering, and Informatics Computer Architecture Parallel and Distributed Computer Computer Network Embedded System Human—Computer Interaction ...