HUMANIS
Volume 14. No.3. Maret 2016

CHARACTER COMPARISON BETWEEN ANNA AND ELSA IN THE ORIGINAL SOUNDTRACK OF DISNEY’S FROZEN

Gloria Wibowo (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Mar 2016

Abstract

Skripsi ini berjudul "Perbandingan Karakter antara Anna dan Elsa di Soundtrack Asli Disney Frozen". Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis tentang perbandingan antara karakter Anna dan Elsa seperti tercermin dalam soundtrack asli di Disney Frozen. Data diambil dari Frozen soundtrack film asli Disney, 5 lagu yang dinyanyikan oleh Elsa dan Anna: “Do You Want To Build A Snowman?”, “For the First Time in Forever”, “Love Is An Open Door”, “Let It Go”, and “For the First Time in Forever- Reprise”. Metode kualitatif digunakan dalam menganalisis data. 5 lagu diklasifikasikan dan dianalisa untuk menemukan hal-hal penting yang berkaitan dengan karakteristik Elsa dan Anna berdasarkan teori  dari Arp dan Johnson. Kemudian, karakterisasi Elsa dan Anna dibandingkan dengan menggunakan teori dimensi karakter menurut Lajos Egri.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

sastra

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal online Humanis adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Udayana. Salah satu indikator kualitas perguruan tinggi ialah diukur dari seberapa banyak karya ilmiah yang dihasilkan dan telah dipublikasikan. Penulisan karya ilmiah harus mencerminkan budaya ...