INTELEKTIVA
Vol 2 No 05 (2020): INTELEKTIVA : JURNAL EKONOMI, SOSIAL DAN HUMANIORA (EDISI - DESEMBER 2020 )

PERENCANAAN PEMELIHARAAN MESIN FIRST PRESS EXPELLER P03 DENGAN MENGGUNAKAN METODE RCM di PT. MULTI NABATI SULAWESI

ABDUL RASYID (Unknown)
AGUNG MOKODOMPIT (Unknown)
NUR INDA APRILIA (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2020

Abstract

Kegiatan perawatan mempunyai peranan yang sangat penting dalam penting mendukung beroperasinya suatu sistem secara lancar sesuai yang dikehendaki..Dalam perusahaan mesin first press expleller terjadwal hanya dua kali dalam setahun unutk melakukan perawatan Hal ini menimbulkan breakdowndan berhentinya proses produksi sehingga menyebabkan kerugian yang cukup besar bagi perusahaan. pemecahan masalah tersebut harus didadasarkan analisis metode reliability centered maintenance (RCM) dengan tujuan mengetahui interval waktu pergantian komponen yang sering mengalami kerusakan dan Rekomendasi jenis aktivitas perawatan yang dilakukan pada setiap komponen yang diteliti. Berdasarkan hasil perhitungan maka Interval optimum pergantian komponen kritis bearing 32310 adalah 2500 jam dengan downtime 0.0005777, dan worm shaft 1000 jam dengan downtime 0.52735 dan rekomendasi tindakan yang didapat melalui pendekatan Reliability Centered Maintenance (RCM) yaitu Condition Directed (CD), Failure Finding (FF), Run to Failure (RTF).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Arts Humanities Chemistry Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Public Health Social Sciences Other

Description

INTELEKTIVA Jurnal Ekonomi,Sosial dan Humaniora adalah media diseminasi pemikiran dari berbagai disiplin ilmu. Intelektiva menerbitkan artikel yang berbasis pemikiran ( konseptual ) maupun berbasis riset empirik. Redaksi menerima artikel dengan tema ekonomi dan sosial-humaniora, namun tidak terbatas ...