Jurnal UNITEK
Vol. 10 No. 1 (2017): Januari-Juni

Analisis Manajemen Kualitas Pelayanan dengan Metode Quality Function Deployment

John Suarlin (Sekolah Tinggi Teknologi Dumai)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2017

Abstract

Philip Kotler menyatakan keberhasilan dari suatu industri jasa sangat tergantung daripenilaian konsumen, maka merupakan hal yang sangat penting untuk memperhatikankepuasan dari konsumen(2010). Oleh karenanya analisis maupun perbaikan kualitas produkjasa menjadi sangat penting dilakukan jika perusahaan ingin tetap eksis dimatapelanggannya.Penelitian ini melakukan analisis manajemen kualitas di RS Permata Hatiuntuk mengidentifikasi consumer requirements dan technical requirements mengetahui atributapa saja yang masih memerlukan fokus perhatian yang besarperlu diperbaiki danditingkatkan agar bisa mencapai tingkat pelayanan yang optimal pada jasa pelayanankesehatan RS Permata Hati. Analisis manajemen kualitas pelayanan ini dilakukan denganmetode quality function deployment.dengan menggunakan house of quality.Untuk dapatmenyusun House of Quality, daridata primer maupun data sekunder yang terkumpul diolahmelalui tahap-tahap: 1) analisis customer requirement, 2) analisis tingkat kepentingan, 3)analisis tingkat perbaikan, 4) titik penjualan, 5) analisis customer requiremen score, 6) analisistechnical requirement,7) analisis hubungan customer requirement dan technical requirement, 7)analisis technical measurement, 8) analisis relative technical difficulty. Hasil penelitianmenunjukkan terdapat 36 atribut customer requirements yang menjadi faktor penilaian pasienterhadap kualitas jasa pelayanan kesehatan RS Permata Hati Duri. Ke 36 atribut tersbutdikelompokkan menjadi 5 kelompok dimensi penilaian, yaitu: tangible, realibility,responsiveness, assurance, danemphaty.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

unitek

Publisher

Subject

Chemistry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering

Description

JURNAL UNITEK Adalah Jurnal blind peer-review yang diterbitkan dua kali dalam setahun (Juni dan Desember) Jurnal UNITEK bertujuan untuk menyediakan forum diskusi dan pertukaran Informasi antara peneliti dan akademisi di bidang Teknik Industri, Teknik Informatika, Teknik Sipil, Teknik Elekto, Teknik ...