Kertha Desa
Vol 8 No 11 (2020)

PROBLEMATIKA HUKUM MENGENAI KETENTUAN PASAL 27 AYAT (3) UNDANG – UNDANG NOMOR 2 TAHUN 2020

Sekarsih, Ajeng Parameswari (Unknown)
Asmara, Dewa Nyoman Rai (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2021

Abstract

Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis tentang problematika hukum tentang ketentuan Pasal 27 ayat (3) Undang – Undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang “Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem Keuangan Untuk Penanganan Pandemi Corona Virus Disease 2019 ( COVID -19. Artikel ini menggunakan metode penelitian normatif dengan 2 jenis pendekatan, yaitu: pendekatan perundang – undangan dan pendekatan sejarah. Berdasarkan hasil anlisis, diketahui bahwa ketentuan pasal Pasal 27 ayat (3) Undang – Undang Nomor 2 Tahun 2020 termasuk dalam objek dari Tata Usaha Negara sehingga dapat diajukan sebagai gugatan ke pengadilan tata usaha negara. Selain itu, keberadaan pasal Pasal 27 ayat (3) Undang – Undang Nomor 2 Tahun 2020 juga bertentangan dengan Pasal 1 angka (9) Undang- Undang No. 51 Tahun 2009, sehingga tuurt berkonsekuensi pada pelanggaran terhadap prinsip equality before the law. Kata Kunci: Problematika Hukum, Undang-Undang, Kebijakan Pemerintah. Abstract This article aims to identify and analyze legal problems regarding the provisions of Article 27 paragraph (3) of Law Number 2 of 2020 concerning “State Financial Policy and Financial System Stability for Handling the 2019 Corona Virus Disease Pandemic (COVID -19. normative research method with 2 types of approaches, namely: a statutory approach and a historical approach Based on the results of the analysis, it is known that the provisions of Article 27 paragraph (3) of Law Number 2 of 2020 are included in the object of State Administration so that it can be submitted as In addition, the existence of Article 27 paragraph (3) of Law Number 2 of 2020 is also contrary to Article 1 number (9) of Law No. 51 of 2009, so that the consequences of violating the principle equality before the law. Keywords: Legal Problems, Law, Government Policy.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

kerthadesa

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

E-Journal Kertha Desa merupakan jurnal elektronik yang dimiliki oleh Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Udayana. Materi muatan jurnal ini memfokuskan diri pada tulisan-tulisan ilmiah menyangkut lapangan Hukum dan Masyarakat dan Dasar-dasar Ilmu Hukum. Secara spesifik, topik-topik ...