Jurnal Kriminologi Indonesia
Vol 15, No 2 (2019): November

Etika Vigilantisme: Gambaran dalam Film

Kylabelle Gerbera Pertiwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2020

Abstract

Artikel ini membahas tindakan vigilantisme yang dilakukan oleh salah satu tokoh dalam film “2014” sehingga menempatkan dirinya pada posisi yang dilematis. Tindakan vigilantisme tersebut selanjutnya dilihat melalui perspektif etika dalam filsafat kriminologi.

Copyrights © 2019