Jurnal Informatika Upgris
Vol 6, No 2: Desember (2020)

Perancangan Media Pembelajaran TIK Menggunakan Aplikasi Autoplay Media Studio 8 di SMA Muhammadiyah Padang Panjang

Silvia Afrianti (IAIN Bukittinggi)
Hari Antoni Musril (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2021

Abstract

Dalam proses pembelajaran masih menggunakan metode ceramah dan media yang digunakan dalam proses pembelajaran masih menggunakan buku cetak pelajaran TIK. Penelitian ini menggunakan metode research and Development (R&D) versi 4D, yaitu Define, Design, Develop, dan Disseminate. Model pengembangan multimedia yang digunakan dalam penelitian ini yaitu model pengembangan multimedia versi Luther Sutopo yang terdiri dari 6 tahap yaitu concept, design, material collecting, assembly, testing dan distribution. Uji produk yang digunakan pada penelitian ini adalah uji validitas oleh pakar yaitu ahli media, ahli pendidikan, ahli teknologi informasi, uji pratikalitas oleh guru pelajaran TIK dan uji efektifitas oleh siswa. Hasil penelitian penulis berupa media video tutorial menggunakan aplikasi autoplay media studio yang bisa digunakan oleh guru dan siswa pada mata pelajaran TIK. Penelitian ini menggunakan metode research and Development (R&D) versi 4D, yaitu Define, Design, Develop, dan Disseminate. Model pengembangan multimedia yang digunakan dalam penelitian ini yaitu model pengembangan multimedia versi Luther Sutopo yang terdiri dari 6 tahap yaitu concept, design, material collecting, assembly, testing dan distribution. Uji produk yang digunakan pada penelitian ini adalah uji validitas oleh pakar yaitu ahli media, ahli pendidikan, ahli teknologi informasi, uji pratikalitas oleh guru pelajaran TIK dan uji efektifitas oleh siswa. Hasil penelitian penulis berupa media video tutorial menggunakan aplikasi autoplay media studio yang bisa digunakan oleh guru dan siswa pada mata pelajaran TIK.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JIU

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Journal of Informatics UPGRIS published since June 2015 with frequency 2 (two) times a year, ie in June and December. The editors receive scientific writings from lecturers, teachers and educational observers about the results of research, scientific studies and analysis and problem solving closely ...