BULETIN AL-RIBAATH
Vol 17, No 2 (2020): Buletin Al-Ribaath

Pemberdayaan Ekonomi Keluarga Tangguh Covid-19 Dengan Memanfaatkan Ekonomi Lokal di Desa Rasau Jaya Umum Kabupaten Kubu Raya

Fita Kurniasari (Universitas Muhammadiyah Pontianak)
Indriani Wulandari (Universitas Muhammadiyah Pontianak)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2020

Abstract

Pandemi Covid-19 secara langsung maupun tidak langsung berpengaruh terhadap perekonomian keluarga di Desa Rasau Jaya Umum. Pemberdayaan ekonomi melalui upaya pemberdayaan ekonomi keluarga adalah suatu hal yang dapat meningkatkan perekonomian keluarga selama pandemi. Lahan pemukiman masyarakat yang subur, tanaman di sekitar tempat tinggal juga menjadi salah satu potensi desa untuk mengembangkan ekonomi lokal. Namun masih terdapat masalah yang ada di Desa Rasau Jaya Umum yaitu kurangnya pengetahuan masyarakat dalam pemanfaatan sumber daya lokal, yang dapat diolah dan dikonsumsi rumah tangga untuk mengurangi pengeluaran rumah tangga selama pandemi. Maka dari itu perlu adanya penyuluhan dan praktek pengolahan potensi lokal untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi keluarga dengan basis ekonomi lokal. Dengan demikian diharapkan dapat membantu dalam peningkatan ekonomi keluarga di tengah pandemi Covid-19.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

AL-R

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Buletin Al-Ribaath merupakan jurnal hasil pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan yang dikelola LPPM UM Pontianak. Jurnal ini telah terdaftar dengan p-ISSN 1412-7156 dan e-ISSN ...