Sola Gratia: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika
Vol 2, No 2 (2014): September 2014

RESENSI BUKU : CREATIVITY, INC. : OVERCOMING THE UNSEEN FORCES THAT STAND IN THE WAY OF TRUE INSPIRATION

AMOS WINARTO (SEKOLAH TINGGI TEOLOGI ALETHEIA)



Article Info

Publish Date
06 Feb 2020

Abstract

Dalam buku ini Catmull mengungkapkan, “keaslian itu masa depan yang belum dibuat”  (halaman 231). Untuk menciptakan originalitas tersebut, kita harus mengusahakan relasi dengan orang-orang yang lebih pandai dari diri kita sendiri, mendesak mereka untuk menyediakan masukan-masukan yang tulus dan terus terang. Ketakutan akan kegagalan janganlah justru mematikan kreativitas untuk membuat keaslian atau masa depan. Malah, kegagalan sebenarnya adalah “sebuah investasi di masa depan” (halaman 120).

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

solagratia

Publisher

Subject

Religion Humanities

Description

SOLA GRATIA: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika merupakan wadah publikasi hasil penelitian teologi di bidang Teologi Biblika dan Praktika. Focus dan Scope penelitian SOLA GRATIA adalah: 1. Teologi Biblikal 2. Teologi Pastoral 3. Teologi ...