Prosiding Semhavok
Vol 3 No 1 (2021): Januari - Juni 2021

PERANAN VIRTUAL HOTEL OPERATOR (VHO) UNTUK MENINGKATKAN OKUPANSI HOTEL NON BINTANG DI NEW CARRISSIMA HOTEL PALEMBANG

Chemu, Oh (Unknown)
Liana, Wendy (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2021

Abstract

Kota Palembang berkembang pesat dalam sepuluh tahun terakhir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh virtual hotel operator terhadap tingkat hunian di Palembang. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan data sekunder mengenai tingkat okupansi di New Carrissima Hotel Palembang. Metode analisis data menggunakan analisis regresi sederhana. Saat ini, kita dapat menemukan banyak Virtual Hotel Operator. VHO mencoba untuk mengakomodasi permintaan pasar saat ini. Penelitian ini akan berfokus pada salah satu akomodasi yang ditawarkan oleh VHO yakni hotel. VHO membuat sistem yang efektif dan efisien. Temuan dari penelitian ini adalah VHO akan positif dan signifikan terhadap tingkat okupansi. Perbedaan posisi persaingan akan mempengaruhi strategi pemasaran yang digunakan dalam bersaing dengan para pesaingnya. Hotel Non Bintang memberi bersih, nyaman, aman dengan harga terjangkau. VHO memiliki peran besar dalam Hotel Non Bintang dan menjual kamar yang berbasis online. Hotel Non Bintang mempunyai pelayanan dan fasilitas yang sederhana.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semhavok

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance

Description

SEMHAVOK merupakan singkatan dari "Seminar Hasil Penelitian Vokasi" yang diselenggarakan oleh Fakultas Vokasi Universitas Bina Darma. Ruang lingkup penelitian yang dihasilkan merupakan gabungan dari 5 (lima) Program Studi pada Fakultas Vokasi, yaitu: Teknik Komputer, Manajemen Informatika, ...