Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam
Vol 5, No 01 (2021): Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN ISLAMIC CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERBANKAN SYARIAH INDONESIA

Kholilah Kholilah (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Wirman Wirman (Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
16 Mar 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Intellectual Capital dan Islamic Corporate Governance terhadap Kinerja Perbankan Syariah di Indonesia. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Data yang diperoleh dari data sekunder merupakan laporan tahunan 11 Bank Umum Syariah di Indonesia yang terdaftar di OJK selama periode tahun 2017-2019. Analisis data dilakukan dengan regresi linier berganda dengan program SPSS versi 16.00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Intellectual Capital berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan Perbankan Syariah di Indonesia Periode 2017-2019. Sedangkan variabel Islamic Corporate Governance tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan Perbankan Syariah di Indonesia Periode 2017-2019.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ad

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Ad-Deenar: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam accepts original manuscripts in the field of Islamics Economics, including research reports, case reports, application of theory, critical studies and literature reviews. The spread of Islamic Economics include: 1. Islamic Finance and Capital Market 2. ...