Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research
Vol 4 No 4 (2020): JISAMAR: Volume 4, Nomor 4, November 2020

IMPLEMENTASI TEKNOLOGI JAVA UNTUK SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MENU DAN TRANSAKSI RESTORAN PADA RESTORAN KEDAI NDUY

Arsyil Majiid Ramadhan (Universitas Indraprasta PGRI)
Sri Mardiyati (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
17 Nov 2020

Abstract

Pertumbuhan ekonomi dunia mengalami perkembangan dan pemajuan seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk dunia, di negara berkembang seperti di Indonesia salah satu faktor pendorong ekonomi adalah transaksi jual beli khususnya pada transaksi restoran. Aktivitas pada restoran Kedai Nduy masih menggunakan cara konvensional menggunakan tulisan tangan pada proses transaksi, pencatatan, dan laporan, sehingga dalam kegiatan restoran sering kali mengalami kesalahan dan kekeliruan dalam pencatatan data. Untuk menunjang kegiatan restoran yang semakin efisien dan efektif dibutuhkan sistem yang terkomputerisasi dan salah satu teknologi bahasa pemrograman terapan yang sangat populer adalah bahasa pemrograman java. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah implementasi teknologi java untuk sistem informasi manajemen pesan menu dan transaksi restoran pada restoran Kedai Nduy supaya tercapainya pengolahan manajemen yang berkesinambungan efektif dan efisien. Kata Kunci : Aplikasi, Manajemen Restoran, Implementasi Teknologi,

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jisamar

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

JISIMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), terbit empat kali setahun pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November, memuat naskah hasil pemikiran dan hasil penelitian di bidang Teknologi Informasi, Sistem Informasi, Sistem Informasi Manajemen, Sistem ...