Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen
Vol 8 No 4 (2020): Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen

PENGARUH CAR DAN LDR TERHADAP PROFITABILITAS BANK DENGAN NPL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI YANG TERDAFTAR PADA INFOBANK15

Beriana Hotmaria Sinaga (Universitas Advent Indonesia)
Francis Hutabarat (Universitas Advent Indonesia)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2020

Abstract

The purpose of this study is to obtain results that indicate that there is or not the effect of CAR and LDR on profitability with the mediating variable used is NPL on the infobank index of 15 companies listed as listed on the IDX. Banking that has been recorded on the IDX in 2014-2018 (for 5 years) is a population of this study with a total sample size of 75. In obtaining the data that has been analyzed, several analysis techniques are used such as multiple linear regression because the variables are more than one and hypothesis testing with t-test statistic by obtaining results that show that in hypothesis 1 there is a statement that there is a significant effect between CAR and profitability, but according to what it is found, the researcher explains that there is no significant effect between CAR and Profitability with ROE proxy. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mendapatkan hasil yang menunjukkan bahwa ada atau tidak pengaruh CAR, dan LDR terhadap profitabilitas dengan variabel mediasi yang gunakan adalah NPL pada indeks infobank 15 perusahaan yang dicatat telah terdaftar di BEI. Perbankan yang telah dicatat di BEI tahun 2014-2018 (selama 5 tahun) adalah sebagai populasi dari penelitian ini dengan jumlah sampel sebanyak 75. Dalam mendapatkan data yang sudah dianalisis digunakan beberapa teknik analisis seperti regresi linier berganda karena variabelnya lebih dari satu dan uji hipotesis dengan statistik uji-t dengan mendapatkan hasil yang menunjukkan bahwa dalam hipotesa 1 memiliki pernyataan ada pengaruh yang signifikan antara CAR dan Profitabilitas, tetapi sesuai dengan yang didapatkan bahwa peneliti menjelaskan bahwa tidak adanya pengaruh yang signifikan antara CAR dan Profitabilitas dengan proxy ROE.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

PROCURATIO

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen (p-ISSN: 2549-5690; e-ISSN: 2580-3743) menerbitkan artikel-artikel di bidang Manajemen, seperti Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Sumber Daya Manusia, dan Manajemen Sistem Informasi. Redaksi menerima artikel ilmiah dalam bentuk hasil penelitian, ...