GUNA WIDYA: JURNAL PENDIDIKAN HINDU
Vol 8, No 1 (2021)

PENDIDIKAN INKLUSI DALAM MEMAJUKAN PENDIDIKAN NASIONAL

Astawa, I Nyoman Temon (Institut Hindu Dharma Negeri Denpasar)



Article Info

Publish Date
15 Mar 2021

Abstract

Pendidikan inklusi memiliki lebih banyak kesamaan dengan konsep yang melandasi ‘Pendidikan untuk Semua’, dan ‘Peningkatan mutu sekolah’. Selanjutnya dikatakan pula, bahwa pendidikan inklusi merupakan pergeseran dari kecemasan tentang suatu kelompok tertentu menjadi upaya yang difokuskan untuk mengatasi hambatan untuk belajar dan berprestasi. Peningkatan mutu pendidikan merupakan satu pilar pokok pembangunan dalam pendidikan di Indonesia. Pendidikan yang bermutu akan menghasilkan sumber daya manusia yang cerdas dan kompetetitif.Kata Kunci : Pendidikan Inklusi, Pendidikan Nasional.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

GW

Publisher

Subject

Religion Other

Description

Jurnal Guna Widya adalah Jurnal Pendidikan Hindu yang dikelola oleh Jurusan Pendidikan Agama Fakultas Dharma Acarya. Guna Widya memuat hasil penelitian maupun hasil pemikiran akademisi dan praktisi pendidikan Agama Hindu. Jurnal Guna Widya memberikan ruang gerak terhadap penulis yang ingin ...