pusat kegiatan tersebut. Demikian pula dengan keberadaan kampus D Mercubuana ini, setelah peneliti amati, setelah kampus ini berdiri, semakin lama semakin banyak kegiatan di sekitar kampus ini. Bertumbuhnya aneka ragam activity support di sekitar Kampus D1 dan D2 Mercubuana ini menarik untuk dikaji, dan juga menimbulkan pertanyaan, apakah activity support tersebut memang terbentuk karena keberadaan Kampus D1 Mercubuana, ataukah mereka bertumbuh untuk mendukung permukiman dan perumahan di sekitarnya, ataukah keduanya? penelitian ini akan menggunakan metodologi deskriptif kualitatif. Dimana teori yang dipakai untuk mengkaji ini adalah teori tentang Activity Support.Tujuan khusus penelitian ini adalah teridentifikasinya activity support di sekitar Kampus D1 dan D2 Mercubuana, kususnya ruas jalan Rawa Dolar. Dan hasil dari penelitian ini meninikasikan bahwa keberadaan activity support di jalan Rawa Dolar yang semakin lama semakin berkembang memang dipengaruhi dengan keberadaan kampus D Mercubuana, baik kampus lama maupun kampus baru.
Copyrights © 2020