Perancangan Fasilitas Urban Horikutlura dan WisataEdukasi di Surabaya ini dilatar belakangi olehsemakin menurunnya lahan pertanian akibatpeningkatan penduduk yang tingal di kota sehinggafasilitas ini dirancang untuk memfasilitasi kegiatanpertanian dan pembelajaran bagi masyarakat di kotakhususnya Surabaya. Permasalahan inti dari desainini adalah bagaimana memenuhi kebutuhan bagikelangsungan hidup tumbuhan yaitu matahari, air dannutrisi . Sistem pertanian yang diterapkan dalamperancangan yaitu akuaponik dan pertaniankonvensional. Sistem utilitas menjadi aspek pentingdari desain agar kegiatan penanaman dalamperancangan dapat berjalan dengan efektif dan tidakmengganggu aktivitas pengunjung. Peletakan ruangruangservis yang dibutuhkan oleh kegiatanpenanaman didesain agar kegiatan penanaman lebihefektif. Elemen-elemen arsitektural dalamperancangan didesain berdasarkan kebutuhan kegitanpenanaman.
Copyrights © 2021