Cibuni Rengganis merupakan salah satu tempatwisata alam dengan sumber mata air panas di JawaBarat. Letaknya tidak jauh dari kota Bandungmenjadikan salah satu tujuan bagi wisatawan kotauntuk menghilangkan penat dari hiruk pikukperkotaan. Fasilitas utama perancangan arsitektur iniadalah spa (balneoterapi) yang dibagi menjadi kolamkomunal dan kolam privat serta beberapa fasilitaspendukung lainnya. Balneoterapi adalah Metodapengobatan dengan berendam yang memanfaatkanair panas alami mengandung beberapa senyawa kimiavulkanik. Masalah desain dalam perancangan iniadalah menemukan tipologi baru sebuah pemandianair panas serta bagaimana sebuah arsitektur dapatmengintegrasikan manusia dan alam dalammenciptakan ketenangan. Desain menggunakan teorihealing space dari Roger Ulrich sehinggaperancangan mengaplikasikan pendekatan perilaku(psikologi ruang) dalam mendesain sequence maupunsuasana ruang yang dibutuhkan pengguna dalammencari ketenangan. Konsep desain adalah setiapspace yang menciptakan interaksi mereka terhadapalam.
Copyrights © 2020