Jurnal INSYPRO (Information System and Processing)
Vol 6 No 1 (2021)

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN KAPAL DAN PENGELOLAAN DATA PENUMPANG BERBASIS WEB PADA PELABUHAN PAMATATA

Rahman Rahman (Prodi Sistem Informasi, UIN Alauddin)
Nur Afif (Prodi Teknik Informatika, UIN Alauddin)
Nur Islamiah (UIN ALauddin Makassar)



Article Info

Publish Date
31 May 2021

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Pelabuhan Pamatata Kabupaten Kepulauan Selayar yang masih kesulitan dalam penyebaran informasi perubahan cuaca, penjadwalan kapal yang tidak teratur, serta pemesanan tiket yang masih manual. Adapun tujuan dari penelitiann ini adalah merancang sistem berbasis web yang akan menciptakan ketertiban dan kemudahan akses informasi penyeberangan kapal, serta pengelolaan data penumpang. Pada penelitian ini menggunakan metode survey persepsi yang menunjukkan bahwa implementasi sistem serupa  berdampak pada kemudahan pelayanan tiket dan pengaturan jadwal keberangkatan kapal oleh staf pelabuhan. Hal ini dibuktikan dari hasil kuesioner calon penumpang bahwa mereka merasa  terbantu dengan angka optimistis  kegunaan sistem mencapai 87,8% yang artinya sangat setuju. Adapun tools yang digunakan untuk merancang Sistem penjadwalan kapal dan pengelolaan data penumpang menggunakan Data Flow Diagram dan tools untuk merancang basis data memakai Entity Relationalship Diagram. Sedangkan bahasa pemrograman yang dipakai menggunakan PHP dan MySQL serta pengujian aplikasi ini menggunaakan metode Black Box.Dari penelitian ini menghasilkan perancangan dan aplikasi sistem informasi penjadwalan kapal dan pengelolaan data penumpang. Penelitian ini meyimpulkan sistem yang dibangun dapat mempermudah dalam melakukan pendaftaran penumpang dan mengatur jadwal keberangkatan kapal. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Pelabuhan Pamatata Kabupaten Kepulauan Selayar yang masih kesulitan dalam penyebaran informasi perubahan cuaca, penjadwalan kapal yang tidak teratur, serta pemesanan tiket yang masih manual. Adapun tujuan dari penelitiann ini adalah merancang sistem berbasis web yang akan menciptakan ketertiban dan kemudahan akses informasi penyeberangan kapal, serta pengelolaan data penumpang.[a1] Pada penelitian ini menggunakan metode survey persepsi yang menunjukkan bahwa implementasi sistem serupa  berdampak pada kemudahan pelayanan tiket dan pengaturan jadwal keberangkatan kapal oleh staf pelabuhan. Hal ini dibuktikan dari hasil kuesioner calon penumpang bahwa mereka merasa  terbantu dengan angka optimistis  kegunaan sistem mencapai 87,8% yang artinya sangat setuju. Adapun tools yang digunakan untuk merancang Sistem penjadwalan kapal dan pengelolaan data penumpang menggunakan Data Flow Diagram dan tools untuk merancang basis data memakai Entity Relationalship Diagram. Sedangkan bahasa pemrograman yang dipakai menggunakan PHP dan MySQL serta pengujian aplikasi ini menggunaakan metode Black Box.Dari penelitian ini menghasilkan perancangan dan aplikasi sistem informasi penjadwalan kapal dan pengelolaan data penumpang. Penelitian ini meyimpulkan sistem yang dibangun dapat mempermudah dalam melakukan pendaftaran penumpang dan mengatur jadwal keberangkatan kapal.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

insypro

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal Insypro adalah jurnal yang bergerak di bidang Sistem Informasi, hadir untuk diharapkan mampu mengembangkan riset pada bidang sistem informasi di Indonesia dan dunia internasional secara ...