Juripol
Vol. 4 No. 2 (2021): Juripol (Jurnal Institusi Polgan)

PEMBELAJARAN SENI KRIYA PAPER CUTTING DAN TARI PADA SISWA SMP KELAS VII

Hilma Mitalia Shalihat (Universitas Sari Mutiara)



Article Info

Publish Date
02 Sep 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pembelajaran dan kualitas seni paper cutting siswa kelas VII SMP Bina Sejahtera Medan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk menumbuhkan semangat dan memotivasi belajar siswa dalam mengembangkan kreativitas belajar siswa melalui pembelajaran seni kriya paper cutting sehingga dapat mendorong siswa belajar secara sistimatis. Dalam pembelajaran seni kriya paper cutting dan menggunakan metode pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dokumentasi dan tes praktik. Menggunakan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pembelajaran seni paper cutting pada siswa kelas VII SMP Bina Sejahtera Medan, berjumlah 25 orang. Sudah baik dilihat dari kuliatas hasil karya siswa yang terbagi menjadi 5 kelompok, dan mendapatkan kategori baik sedangkan 4 kelompok masuk dalam 1 kelompok kategori sangat baik. Dan itu menunjukkan bahwa mereka sangat termotivasi dalam pembelajaran seni kriya paper cutting dan tari.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

juripol

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Juripol (Jurnal Institusi Politeknik Ganesha Medan), kajian ilmiah tentang dunia pendidikan dengan scope bunga rampai pada pembahasan pendidikan, Manajemen, Manajemen Bisnis dan Manajemen Informatika dengan pendekatan yang lebih mengacu pada ...