BENING
Vol 7, No 1 (2020): MEI 2020

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR, TANGGUNG JAWAB KERJA, SEMANGAT KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. BANGUN HARAPAN BARU BATAM

mulyadi mulyadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Sep 2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengembangan karir, tanggung jawab kerja, semangat kerja, pengalaman kerja, terhadap efektifitas kerja karyawan. Metode yang penulis gunakan dengan metode deskriptif analisis, yaitu metode penelitian dengan teknik wawancara, pengamatan, studi kepustakaan, dan sumber data. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh dilakukan perbandingan antara data yang ada di lapangan dengan data kepustakaan, kemudian dilakukan analisis untuk ditarik kesimpulan. Populasi dalam penelitian ini adalah 54 karyawan dan semua dijadi responden yaitu 54 karyawan. Hasil Penelitian ini hipotesis dengan variabel pengembangan karir (X1) mempengaruhi variabel Efektifitas kerja karyawan (Y), variabel tanggung jawab kerja (X2) mempengaruhi variabel Efektifitas kerja karyawan (Y), variabel semangat kerja (X3) mempengaruhi variabel Efektifitas kerja karyawan (Y), variabel pengalaman kerja (X4) mempengaruhi variabel Efektifitas kerja karyawan (Y), Dan hasil Uji anova mendaptkan nil F hitung > F table sehingga ada hubungan yang linear antara variabel dengan variabel pengembangan karir (X1), tanggung jawab kerja (X2), semangat kerja (X3) dan pengalaman kerja (X4) Efektifitas kerja karyawan (Y)

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

beningjournal

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal BENING mempublikasikan artikel ilmih hasil penelitian yang belum dipublikasi dimanapun dan focus pada bidang ilmu Manajemen dan bidang ilmu yang relevan seperti pemasaran, kepemimpinan, managemen keunagan dan bidang ilmu yang relevan lainnya. ...