Jupiter
Vol 7 No 1 (2015): Jupiter April 2015

Alat Ukur Tinggi Bayi Digital Menggunakan Sensor Ultra

Ali Firdaus (Politeknik Negeri Sriwijaya)
Aisyah Nur Hasanah (Politeknik Negeri Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
27 Oct 2015

Abstract

Penelitian ini membahas tentang Alat Ukur Panjang Bayi Digital Menggunakan Sensor Ultrasonik Berbasis Mikrokontroller Atmega 16 Dengan Visual Basic 6.0. Disini penulis memanfaatkan Sensor Ultrasonik yang akan mengirimkan gelombang ultrasonik secara horizontal menuju media pantul yang disediakan melalui pembatas ruang ukur. Hasil pembacaan sensor akan diproses oleh mikrokontroller Atmega 16 untuk menampilkan hasilnya pada LCD dan aplikasi komputer. Kesimpulannya untuk membuat alat ukur panjang bayi digital menggunakan sensor ultrasonik berbasis mikrokontroller atmega 16 dengan visual basic 6.0 dapat menggunakan sensor ultrasonik sebagai masukan, LCD sebagai keluaran, lalu modul FTDI sebagai penghubung antara alat dengan komputer.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jupiter

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Library & Information Science

Description

Tentang Jurnal Ini Fokus dan Ruang Lingkup Bidang kajian yang dapat dimuat pada jurnal Jupiter meliputi dan tidak terbatas pada: Mobile Computing Image Processing Computer Graphic Artificial Intelligence Information Retrieval Computer Vision Algorithm & Complexity Data Mining Information System ...