JATI UNIK : Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri
Vol 5, No 1 (2021): October

Integrasi Cost Plus Pricing, SWOT dan QSPM dalam Pemanfaatan Sampah Plastik

Ana Komari (Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Kadiri)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2021

Abstract

Unepped waste control will have an impact on the environment, especially plastic waste. One way of managing with ecobrix techniques to make seat products. Thus, it can provide a selling point. More than that, marketing the product requires the right strategy. This study aims to find out the selling price of ecobriks-based seat products and marketing models using SWOT – QSPM integration. The research method made observations on 60 ml plastic bottle waste and snack wrap to be designed. Chair design modeling using SkecthUp 2014 software. Processing into ecobrix with adequate equipment and the main material is a 600 ml plastic bottle and snack wrap. Grouping cost types, calculating selling prices and choosing strategies based on the highest to lowest attractiveness values. The results of this study, stated that the seat model has a selling price of Rp. 131.250,- per seat unit made of ecobrix. The marketing model is sorted with the greatest attractiveness value, firstly that adequate equipment will facilitate the management process worth 10.43; secondly, competent human resources do not become a barrier in waste management even though the population increases benrilai 6.76; the third is the garbage sorting activity involving garbage collectors to make it easier for craftsmen to make ecobrix chairs worth 4.47 Pengendalian sampah yang tidak dapat teratasi akan menimbulkan dampak bagi lingkungan, terutama sampah plastik. Salah satu cara mengelola dengan teknik ekobriks untuk dibuat produk kursi. Dengan demikian, dapat memberikan nilai jual. Lebih dari itu, pemasaran produk tersebut memerlukan strategi yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui harga jual dari produk kursi berbahan dasar ekobriks dan model pemasaran menggunakan integrasi SWOT – QSPM. Metode penelitian melakukan observasi terhadap sampah botol plastik 60 ml dan bungkus snack untuk dirancang. Pemodelan rancangan kursi menggunakan software SkecthUp 2014. Pengolahan menjadi ekobriks dengan peralatan yang memadai dan bahan utama adalah botol plastik 600 ml dan bungkus snack. Melakukan pengelompokkan jenis biaya, menghitung harga jual dan memilih strategi berdasarkan nilai daya tarik tertinggi sampai terendah. Hasil penelitian ini, menyatakan model kursi memiliki harga jual sebesar Rp. 131.250,- per unit kursi berbahan ekobriks. Model pemasaran diurutkan dengan nilai daya tarik terbesar, pertama yaitu peralatan memadai akan mempermudah proses pengelolaan bernilai 10,43 ; kedua yaitu sumber manusia kompeten tidak menjadi penghalang dalam pengelolaan sampah meskipun jumlah melibatkan pengepul sampah untuk mempermudah pengrajin dalam penduduk meningkat benrilai 6,76 ; ketiga yaitu kegiatan sortir sampah membuat kursi ekobriks bernilai 4,47

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jatiunik

Publisher

Subject

Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

JURNAL JATI UNIK merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Kadiri yang terbit dua kali dalam setahun setiap bulan april dan oktober. jurnal ini memuat penelitian di bidang teknik dan manajemen ...