Jurnal Ilmiah Media Sisfo
Vol 15 No 2 (2021): Jurnal Ilmiah Media Sisfo

Perencanaan Strategis Sistem Informasi Pada Bapelkes Provinsi Jambi Dengan TOGAF ADM

Ari Andrianti (STIKOM Dinamika Bangsa Jambi)
Lola Yorita Astri (Unknown)
Lies Aryani (Universitas Dinamika Bangsa)
Yudi Novianto (Universitas Dinamika Bangsa)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2021

Abstract

Balai Pelatihan Kesehatan (Bapelkes) sebagai institusi dibawah Dinas Kesehatan yang memiliki tugas dan fungsi dalam peningkatan sumber daya manusia di lingkungan Dinas Kesehatan Provinsi Jambi saat ini belum ditunjang dengan sistem informasi yang terintegrasi, sehingga dalam pelaksanaan kegiatan sehari-hari hanya dilakukan secara manual dalam mengolah data yang dibutuhkan. Pengolahan data masih memanfaatkan Microsoft Office Excel sehingga data tidak terkumpul dalam database yang sama. Setiap bagian dari UPTD ini sendiri memiliki file-file excel yang berbeda-beda juga. Menyusun perencanaan strategis sistem informasi merupakan tujuan dari penelitian ini dengan menggunakan kerangka kerja TOGAF ADM (Architecture Development Methode. Penelitian ini menghasilkan blueprint pada setiap fase arsitektur pada Bapelkes Provinsi Jambi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

mediasisfo

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Ilmiah Media Sisfo merupakan Jurnal yang berada dibawah naungan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIKOM Dinamika Bangsa dan diterbitkan oleh STIKOM DINAMIKA BANGSA JAMBI. Jurnal Ilmiah Media Sisfo menerbitkan Jurnal 2 kali dalam setahun yaitu pada bulan April dan Oktober. ...