Jurnal Ekonomi KIAT
Vol. 32 No. 1 (2021): Juni 2021

Keputusan Konsumen Memilih Kredit Usaha Mikro Pada PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk Cabang Pangkalan Kerinci

Detri Karya (Universitas Islam Riau)
Syugianto (Universitas Islam Riau)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan bauran pemasaran jasa dan keputusan konsumen memilih kredit usaha mikro pada PT. BTPN, Tbk Cabang Pangkalan Kerinci serta menganalisis dan menjelaskan pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap keputusan konsumen memilih kredit usaha mikro pada PT. BTPN, Tbk Cabang Pangkalan Kerinci. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah kredit usaha mikro pada PT. BTPN, Tbk Cabang Pangkalan Kerinci. Teknik sampling yang digunakan Non- probability Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, kuisioner dan wawancara. Analisis data yang digunakan adalah dengan metode deskriptif. Pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap keputusan konsumen memilih kredit usaha mikro pada PT. BTPN, Tbk Cabang Pangkalan Kerinci digunakan anilisis statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan antara bauran pemasaran jasa (variabel independen) dengan keputusan konsumen (variabel dependen) mempunyai tingkat hubungan yang kuat. Bauran pemasaran jasa memberikan sumbangan pengaruh yang cukup besar terhadap keputusan konsumen dalam memilih kredit usaha mikro pada PT. BTPN, Tbk Cabang Pangkalan Kerinci. This study aims to analyze and explain the marketing mix of services and consumer decisions to choose micro credit at PT. BTPN, Tbk Pangkalan Kerinci Branch and analyze and explain the influence of the service marketing mix on consumer decisions to choose micro credit at PT. BTPN, Tbk Pangkalan Kerinci Branch. The population in this study were micro business credit customers at PT. BTPN, Tbk Pangkalan Kerinci Branch. The sampling technique used is Non-Probability Sampling. Data was collected by observation, questionnaires and interviews. The data analysis used is descriptive method. The influence of the service marketing mix on consumer decisions to choose micro credit at PT. BTPN, Tbk Pangkalan Kerinci Branch used statistical analysis. The results showed that the relationship between the service marketing mix (independent variable) and consumer decisions (dependent variable) had a strong relationship. The service marketing mix contributes significantly to consumer decisions in choosing micro-credit at PT. BTPN, Tbk Pangkalan Kerinci Branch.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

kiat

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Journal Ekonomi KIAT is a scientific journal published by the Faculty of Economics and Business, Universitas Islam Riau. The purpose of Jurnal Ekonomi Kiat is to disseminate the results of research, study, and development in the fields of economics and finance, in particular in the fields of ...