Jurnal Ekuivalensi
Vol. 7 No. 2 (2021): JURNAL EKUIVALENSI

Analisis Tax Planning Pemberian Natura Guna Meminimalisir Pajak Terutang (Study Kasus pada Pabrik Gula Ngadirejo)

Siti Isnaniati (Universitas Islam Kadiri)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2021

Abstract

Abstrak Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-undang, untuk itu Tax Planning merupakan sesuatu yang harus dilakukan perusahaan untuk meminimalkan beban pajak yang ada. Tax_Planning bisa diterapkan pada pajak terutang. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk meminimalkan beban pajak terutang adalah menganalisis pemberian natura. Penelitian ini dilakukan pada PG Ngadirejo, Kediri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Tax_Planning pemberian natura guna meminimalisir pajak terutang. Ruang lingkup penelitian ini adalah analisis Tax Planning pemberian natura guna meminimalisir pajak terutang PG_Ngadirejo Tahun 2020. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Sumber data dalam penelitian adalah data primer dari perusahaan. Sifat data adalah data kualikatif dan data kuantitatif dengan teknik pengambilan data secara wawancara dan dokumentasi. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa natura berupa perlengkapan K3, seragam satpam, masker dan vitamin dalam rekonsiliasi fiskal tidak dikoreksi positif, sesuai dengan peraturan Menteri Keuangan Nomor 167/PMK.03/2018 sehingga mampu dikurangkan pada penghasilan bruto dan jumlah pajak terutang menjadi lebih kecil. Kata Kunci : Tax Planning, Natura, Pajak Terutang Abstract Tax is a mandatory contribution to the state owed by an individual or entity that is coercive under the law, for that Tax Planning is something that companies must do to minimize the existing tax burden. Tax Planning can be applied to taxes owed. One of the efforts that can be done to minimize the tax burden payable is to analyze the grant in kind. This research was conducted at PG Ngadirejo, Kediri. This study aims to analyze Tax Planning grants in kind in order to minimize the tax payable. The scope of this research is the analysis of Tax Planning in kind to minimize taxes owed by PG Ngadirejo in 2020. The type of research used is descriptive quantitative. The source of data in this study is primary data from the company. The nature of the data is qualitative data and quantitative data with data collection techniques by interview and documentation. The calculation results show that in kind in the form of K3 equipment, security guard uniforms, masks and vitamins in the fiscal reconciliation are not corrected positively, in accordance with the regulation of the Minister of Finance Number 167/PMK.03/2018 so that it can be deducted from gross income and the amount of tax payable becomes smaller. Keywords: Tax Planning, Natura, Taxes Payable

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Ekuivalensi

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

The Journal publishes high quality research papers in all fields of finance and in closely related fields of economics. The Journal is interested in both theoretical and applied research with an emphasis on topics in corporate finance, financial markets and institutions, and investments. Research in ...