Forum Geografi
Vol 6, No 1 (1992): July 1992

Aspek Sumberdaya Manusia dan Kontribusinya dalam Menciptakan Kerusakan Lingkungan

Retno Woro Kaeksi (Universitas Muhammadiyah Surakarta)



Article Info

Publish Date
20 Jul 2016

Abstract

Lingkungan hidup merupakan kesatuan ruang dengan semua benda, makhluk hidup, termasuk di dalamnya manusia dan perilakunya yang mempengaruhi kelangsungan perikehidupan dan kesejahteraan manusia serta hidup lainnya. Dalam tulisan ini pembahasan menitiberatkan pada pengaruh sumberdaya manusia terhadap lingkungan. Sumberdaya manusia sangat besar sekali pengaruhnya terhadap lingkungan, karena perilaku manusia dapat mempengaruhi tata kehidupan yang ada dari alam. Sumberdaya manusia akan berpengaruh positip terhadap lingkungan alam apabila sumberdaya manusia tersebut punya pengetahuan tentang lingkungan, namun kita ketahui bersama bahwa tidak semua sumberdaya manusia yang ada punya pengetabuan tentang lingkungan. Pengetabuan manusia tentang lingkungan beraneka ragam tingkatan dengan demikian sumberdaya manusia dapat berpengaruh negatif terhadap lingkungan alam yaitu akibat dari perilaku manusia yang sedikit mengerti tentang lingkungan dan lebih parah lagi apabila manusia tersebut tidak punya sama sekali pengetabuan tentang lingkungan. Jelas di sini bahwa terpelihara atau rusaknya lingkungan alam itu tergantung dari sumberdaya manusia dan IPTEK. Dengan demikian untuk menjaga agar lingkungan alam tetap terpelihara dengan baik perlu pemahaman yang benar tentang IPTEK oleh manusia.

Copyrights © 1992






Journal Info

Abbrev

FG

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences

Description

Forum Geografi, Indonesian Journal of Spatial and Regional Analysis (For. Geo) is an open access, peer-reviewed journal that will consider any original scientific article for expanding the field of geography. The journal publishes articles in both physical and human geography specialties of interest ...