Buku seri etnografi kesehatan ini membahas tentang perilaku seksual laki-laki pada masyarakat Irarutu yaitu membungkus alat kelaminnya dengan menggunakan daun tiga jari. Perilaku ini memiliki kaitan erat dengan nilai-nilai keperkasaan yang dianut oleh laki-laki pada masyarakat Irarutu. Perilaku ini memiliki beberapa dampak sosial, menimbulkan kerentanan tertentu terhadap kesehatan organ reproduksi, serta kerentanan penyebaran penyakit menular. Selain membahas perilaku seksual laki-laki masyarakat Irarutu, buku ini juga membahas kesehatan, program kesehatan, serta gambaran umum masyarakat Irarutu.
Copyrights © 2018