Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan
Vol. 1 No. 4 (2021): July 2021

Pengaruh Masa Pandemi Covid 19 Terhadap Wirausaha Kecil Di Indonesia

Sugianti, Nogi (Unknown)
Anwar US, Kasful (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuiisepertiiapa pengaruh yangiditimbulkan covid 19 terhada wirausaha kecil yangiada diiIndonesia. Metodeipenelitianiberupa metodeideskriptif kualitatif, idengan menggunakan sumberidata sekunderidariihasil penelitian, ireferensi daniberita onlineiyang terkaitilangsung denganipenelitian ini. Hasil penelitia ini menujukkan bahwa dampak wabahiCovid-19 kepadaiperekonomian. Pendemi covid-19itelah membuat banyak sektor terpuruk, termasuk sektor UMKM. Dampak covid-19 telah merusak rantai pasokan, penurunan kapasitas produksi, penutupan pabrik, hingga larangan bepergian

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Transekonomika

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan, publish by Transpublika Research Center, for sources of information and communication for academics and observers about science and methodology. Published papers are the upshots of research, reflection, and actual critical studies with respect to the ...