ABSTRACTThis research aimed to examine the effect of good corporate governance and financial performance on debt policy. The sample used in this research is the tobaco company that listed in Indonesian Capital Market in 2010-20016. This research used multiple regressions analysis. Based on the resultof this analysis, good corporate governance have negative effect to debt policy. Financial performance variable has positive effect to deby policy.ABSTRAKPenelitian ini bertujuan menguji pengaruh tata kelola dan kinerja keuangan perusahaan terhadap kebijakan hutang. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan tembakau yang listing di BursaEfek Indonesia tahun 2010 sampai dengan 2016. Pengujian dilakukan menggunakan regresi berganda. Hasil pengujian menunjukkan bahwa tata kelola perusahaan berpengaruh negative terhadap kebijakan hutang sedangkan kinerja keuangan berpengaruh positif terhadap kebijakan hutang.
Copyrights © 2018