JAF (Jurnal Analis Farmasi)
Vol 6, No 1 (2021)

IMPLEMENTASI PENGENDALIAN KUALITAS AKURASI DAN PRESISI HASIL ANALISIS PROTEIN

Dian Ayu Afifah (POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG)
M.Muslihudin Muslihudin (Unknown)
Devy Cendekia (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Nov 2021

Abstract

Jaminanmutumerupakansuatucarauntukmeyakinkanpelangganbahwakualitashasil ujilaboratorium yang dihasilkansudahmemenuhipersyaratan. Kestabilan pada suatualatpengukuranmerupakanhal yang penting. Hal inidiperlukanuntukmemperolehhasilpengukuran dan mutuproduk yang baik. Penelitianinidilakukanuntukmelihatkestabilansuatumetodepengukuran proteinpada kuekeringsehinggadapatmenjaminkualitas data yang dihasilkan. Data yang digunakanadalah data akurasi dan presisipengujian protein pada kuekering yang dinutrifikasiikantepung ikan nila. Data tersebutdianalisismenggunakanmetodeStatistikaPengendalianMutudengan diagram grafikkendali Xsebagaigrafikkendalimutuakurasi dan grafikkendali (R) sebagaigrafikkendalipresisi. Adapun hasil yang diperolehadalahgaris kendalipada grafik X, akurasidapatditerimakarena data beradadiantara garis UWL dan LWL (2SD), dan data akandiperingatkanjika data tersebutberadadiantara UCL dan LCL. Pada grafik R, presisidapatditerimakarena data berada di bawahantara 2 sdataudibawah garis UWL. Data dinyatakan outlier jika data akurasi dan presisiberadadiluar garis UCL dan LCL.Kata kunci: akurasi, presisi, peta kendali, peta kendali X, peta kendali R

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

analisfarmasi

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology

Description

Jurnal ini berisikan hasil penelitian di bidang analisa obat, obat tradisional, makanan, minuman, kosmetik. Jurnal ini diharapkan dapat bermanfaat bagi dunia pendidikan dan masyarakat umum yang ingin mengetahui mengenai informasi mengenai keamanan obat, bahan pangan, kosmetik,serta informasi nilai ...