Tuntutan kemampuan dalam penggunaan program aplikasi Microsoft Office di era digital sangat dibutuhkan termasuk remaja karang taruna Desa Sumberjati untuk siap kerja di perusahaan atau berwirausaha dengan pengelolaan administrasi yang baik. Sulitnya akses internet untuk belajar program Ms. Office secara mandiri dipengaruhi oleh letak geografis desa ini yang berada pada wilayah pegunungan. Sehingga diperlukan pelatihan untuk pengembangan IPTEK dalam pemrograman Ms. Office secara langsung. Materi yang diberikan merupakan materi yang pada umumnya digunakan dalam pengelolaan administrasi seperti Microsoft Word dan Microsoft Excel. Pada pelatihan ini diikuti lebih dari 50 remaja dan dilakasanakan di Balai Desa Sumberjati. Dari jumlah materi yang disediakan sebanyak 77 dan 59 buah mempunyai peningkatan pengembangan materi sebesar 127,9%. Dari hasil prosentase tersebut menunjukan tingkat antusias dan kecepatan daya tangka
Copyrights © 0000