Cermin Dunia Kedokteran
Vol 45, No 5 (2018): Nutrisi

Peran NGAL, MMP-9, dan NGAL/MMP-9 pada Tumor Otak

Reiza, Yaumil (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 May 2018

Abstract

Tumor otak memiliki prognosis buruk, karena meskipun telah ditemukan modalitas diagnostik dan terapetik terbaru yang dapat meningkatkan luaran, rekurensi masih sering terjadi. Baru-baru ini, neutrophil gelatinase-associated lipocalin (NGAL), yang berikatan dengan enzim matriks metalloproteinase-9 (MMP-9) membentuk kompleks NGAL/MMP-9, ditemukan berperan dalam proses perkembangan berbagai jenis keganasan. Substansi-substansi ini diketahui mendukung perkembangan tumor dengan cara mendegradasi membran basal dan matriks ekstraseluler, serta memungkinkan angiogenesis, invasi, dan metastasis tumor. Pada artikel ini, akan dibahas mengenai peran NGAL, MMP-9, dan NGAL/MMP-9 pada tumor otak.Brain tumors usually have poor prognosis, because although various diagnostic and therapeutic modalities have been created to improve outcomes, tumors still often recurs. Recently, neutrophil gelatinase-associated lipocalin (NGAL), which binds into the enzyme matrix metalloproteinase-9 (MMP-9) and forms the NGAL/MMP-9 complex, is found to play a role in the development of malignancies. These substances are known to support tumor development by degrading the basal membrane and extracellular matrix, and allowing tumor angiogenesis, invasion, and metastasis. This article will discuss the role of NGAL, MMP-9, and NGAL/MMP-9 in brain tumors.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

CDK

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X), merupakan jurnal kedokteran dengan akses terbuka dan review sejawat yang menerbitkan artikel penelitian maupun tinjauan pustaka dari bidang kedokteran dan kesehatan masyarakat baik ilmu dasar, klinis serta epidemiologis yang menyangkut ...