Cermin Dunia Kedokteran
Vol 48, No 10 (2021): CME - Continuing Medical Education

Pengembangan Aplikasi Seluler Kesehatan terkait Diabetes Melitus

Lukito, Johan Indra (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Oct 2021

Abstract

Peningkatan kualitas hidup pasien diabetes melitus (DM) membutuhkan pengelolaan komprehensif. Beberapa tantangan dihadapi baik oleh pasien maupun profesional kesehatan dalam tatalaksana DM. Penggunaan dan pengembangan aplikasi seluler kesehatan berbasis telemedicine dan teknologi informasi kesehatan diharapkan dapat membantu mengatasi tantangan ini.Improving the quality of life of patients with diabetes mellitus (DM) requires comprehensive management. Several challenges are faced by both patients and health professionals in the management of DM. It is hoped that the use and development of mobile health applications based on telemedicine and health information technology can help overcome this challenge.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

CDK

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X), merupakan jurnal kedokteran dengan akses terbuka dan review sejawat yang menerbitkan artikel penelitian maupun tinjauan pustaka dari bidang kedokteran dan kesehatan masyarakat baik ilmu dasar, klinis serta epidemiologis yang menyangkut ...