Jurnal Justiciabelen
Vol 4 No 2 (2021): Justiciabelen

Hardship Dalam Kontrak Bisnis Pasca New Normal Covid-19

hardian iskandar (Universitas Muhammadiyah Gresik)



Article Info

Publish Date
12 Jan 2022

Abstract

Kontrak bisnis adalah suatu kesepakatan yang dilakukan oleh subjek hukum dimana bagi mereka yang bersepakat menjadi Undang-undang bagi mereka. Di era new normal pandemic covid-19 sekarang ini tidak dipungkiri banyak kontrak bisnis yang mengalami pemberhentian, pembatalan ataupun re-negosiasi akan kontrak yang telah dibuat sehingga dimungkinkan dilakukan dengan hardship ( keadaan sulit) dimana keadaan sulit ini hampir menyerupai force majeur akan tetapi konsep hardship memiliki perbedaan dimana salah satunya dimungkina re- negosiasi akan suatu kontrak agar mencapai suatu kesimbangan kontrak yang proporsional.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

justiciabelen

Publisher

Subject

Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Journal Justiciabelen is published by the law Departement, University of Muhammadiyah Gresik, twice a year in February and September. The purpose of this journal is to facilitate research about Law. The article essentially contains topics on Criminal Law, Civil Law, Consultation Law, Government Law, ...