Jurnal Teknik Elektro
Vol 7 No 2 (2017): Jurnal Teknik Elektro

Jurnal Teknik Elektro SISTEM PROTEKSI PADA MOTOR INDUKSI 3 PHASE 200 KW SEBAGAI PENGGERAK POMPA HYDRAN (ELECTRIC FIRE PUMP)

Darma, Surya (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2017

Abstract

Untuk memback up apabila terjadi kebakaran dan juga untuk melakukan kegiatan rutin latihan fire drill setiap bulan, PT.PERTAMINA MERANG JAMBI menggunakan Electric Fire Pump sebagai alat untuk mensuplai air ke fire hydrant.Electric Fire Pump menggunakan sebuah motor induksi tiga phasa yang mempunyai daya 200 KW. Bila terjadi arus lebih pada motor Electric Fire Pump dapat menyebabkan gangguan pada motor tersebut, oleh karena itu harus dilakukan perhitungan untuk mendapatkan arus setting pompa agar dapat dilakukan penyetingan over current relay. Dari hasil perhitungan diperoleh arus nominal sebesar = 341.43 Ampere dan arus setting sebesar = 286.80 Ampere. Secara Ideal arus motor Electric Fire Pump pada saat berjalan harus berada maksimal 80% dari arus nominalnya, hal ini untuk menjaga agar motor tidak berkerja maksimal, dan mudah terbakar. Dari hasil pengukuran dilapangan arus motor pada saat berjalan adalah 255 Ampere. Ini berarti arus motor masih dalam kondisi ideal karena masih berada dibawah 80% arus nominal. 80% dari 348 Ampere = 278.4 Ampere.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jte

Publisher

Subject

Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal Teknik Elektro established in 2011 and ISSN Print 2089-2950, ISSN Online 2715-565X. It is a peer reviewed international journal to be of interest and use to all those concerned with research in various fields of, or closely related to Electrical or Electrical Engineering. The scope of the ...