Jurnal Iqtisaduna
Vol 4 No 1 (2018)

Upaya Pengembangan Corporate Sosial Responsibility Perspektif Ekonomi Islam

nikma masruroh (IAIN Jember)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2018

Abstract

Kajian ini berangkat dari pengembangan Corporate Sosial Responsibility (CSR)  yang dilakukan oleh Bank Indonesia Jember. Setiap lembaga pasti memiliki CSR hanya saja CSR yang dikembangkan BI Jember ini memiliki keunikan, yaitu pada beberapa klaster, namun klaster yang paling banyak diminati dan berkembang pesat yaitu klaster cabe merah, sapi perah dan klaster kopi Arabika. Klaster-klaster ini mampu menyerap tenaga kerja karena produksinya sudah bisa diekspor ke luar negeri. Oleh karena itu, perlu dikaji lebih mendalam mengenai  upaya pengembangannya dan dampak yang ditimbulkan, kemudian dianalisis dengan perspektif Islam agar kajian tersebut bisa benar-benar memiliki nilai manfaat baik dari sisi sosial maupun keagamaan

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

Iqtisaduna

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

This study aims to determine the efforts of Islamic Financial Institutions in empowering SMEs, strategies and important roles carried out by LKS in order to empower SMEs through the provision of capital to be managed in business. The method used in this research is descriptive analysis method, a ...