Media Akademika
Vol 26, No 4 (2011)

Kurban sebagai Simbol dalam Ajaran Islam

Sartiyati, Mrs ( Fakultas Tarbiyah IAIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2013

Abstract

Dalam setiap lapangan kehidupan, manusia selalu bertemu dengan simbol. Simbol memang tidak dapat dielakkan dari kehidupan manusia. Bahkan manusia juga berpikir memakai simbol-simbol. Artikel ini membahas tentang satu aspek ibadat dalam Islam, yakni kurban, yang dipandang sebagai sebuah simbol.

Copyrights © 2011