Media Akademika
Vol 27, No 4 (2012)

Analisis Pengelompokan dengan Metode K-Rataan

Nengsih, Titin Agustin ( Fakultas Syariah IAIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi)



Article Info

Publish Date
11 Apr 2014

Abstract

Analisis pengelompokkan adalah salah satu metode eksplorasi data untuk menentukan kelompok dari sekumpulan data. Awal mulanya metode ini dikembangkan dengan menemukan struktur pengelompokkan di antara objek yang akan dikelompokkan. Paradigma pengelompokan mulai banyak diminati berbagai kalangan dan digunakan dalam berbagai aspek diantaranya dalam formulasi hipotesis untuk pengelompokkan data mining, analisis pasar ataupun dalam informasi prilaku atau karekteristik wilayah tertentu.

Copyrights © 2012