RISTEK : Jurnal Riset, Inovasi, dan Teknologi Kabupaten Batang
Vol 2 No 2 (2018): RISTEK :Jurnal Riset, Inovasi dan Teknologi Kabupaten Batang

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SEJARAH INDONESIA PADA KOMPETENSI KERAJAAN-KERAJAAN ISLAM DI INDONESIA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA PESERTA DIDIK KELAS X IPS 2 SMA N 2 BATANG SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Nurrochim (SMA Negeri 2 Batang)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2018

Abstract

Rumusan masalah penelitian ini adalah apakah ada peningkatan aktivitas dan hasil belajarSejarah Indonesia Kompetensi Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia yang pembelajarannyamenggunakan model Problem Based Learning. Penelitian menggunakan metode penelitiantindakan kelas dengan 2 siklus. Hasil penelitian menunjukkan: (1) aktivitas belajar pesertadidik pada Siklus I persentasenya83,75% pada Siklus II persentasenya 91,66%, (2) hasilbelajar peserta didik pada Siklus I mengalami ketuntasan klasikal sebesar 78,94%, Siklus IImengalami ketuntasan klasikal sebesar 84,97%.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ristek

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

RISTEK adalah majalah artikel ilmiah yang terbit dua kali dalam satu tahun. Hasil kerjasama antara Bappelitbang Kabupaten Batang dengan DRD Kabupaten Batang. Isi majalah ilmiah RISTEK bersifat umum yang secara garis besar berisi hasil kajian tentang berbagai potensi dan masalah krusial dibidang ...