Jurnal Teknik Informatika Unika Santo Thomas (JTIUST)
Vol 2 No. 1 Tahun 2017

Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Kelayakan Perkreditan Anggota Koperasi (Studi Kasus Pada Koperasi Kozero)

Sianturi, Fricles Ariwisanto (Unknown)
Hasugian, Paska Marto (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2017

Abstract

Abstrak Koperasi Kozero haruslah memikirkan strategi dalam pemasaran untuk mempertahankan anggota lama dan menarik perhatian bagi perkreditan anggota baru. Jenis koperasi yang di tawarkan saat ini sangatlah bervariatif, seperti Koperasi Produksi, Koperasi Konsumsi, Koperasi Simpan Pinjam (KSP), dan Koperasi Serba Usaha (KSU). Untuk dapat bertahan menghadapi masalah tersebut, tidak cukup hanya dengan memberi pelayanan kepada nasabah. Metode TOPSIS adalah salah satu metode yang bisa membantu proses pengambilan keputusan yang optimal untuk menyelesaikan masalah keputusan secara praktis. Hal ini disebabkan karena konsepnya sederhana dan mudah dipahami, komputasinya efisien dan memiliki kemampuan untuk mengukur kinerja relatif dari alternatif-alternatif keputusan dalam bentuk matematis yang sederhana.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JTIUST

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Terbit Setiap Bulan Juni dan Desember setiap Tahunnya. Jurnal ini Media publikasi untuk bidang Ilmu Komputer seperti Fuzzy Logic, Teknologi dan Jaringan, Robotika, Komputasi, Mikrokontroller, Arsitektur Komputer, Sistem Cerdas, Rekayasa Web dan Mobile, Sistem Terdistribusi, Sistem Kontrol, Data ...