Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
2018: 4. Penguatan Inovasi Ekonomi dan UMKM Bagi Pemerintah Daerah

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PEMBUDIDAYAAN BIBIT UMBI GARUT DI DUSUN KORIPAN 2, DESA DLINGO, BANTUL ARTIKEL

Fadia Fitriyanti (a:1:{s:5:"en_US"
s:35:"Universitas Muhammadiyah Yogyakarta"
})



Article Info

Publish Date
08 Feb 2021

Abstract

Tujuan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (PPM) 001didusun Koripan 2 Desa Dlingo, Kecamatan Dlingo, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakartaini adalah pemberdayaan masyarakat melalui pembudidayaan bibit tanaman umbi Garut, sehinggapendapatan ekonomi masyarakat akan meningkat. Target khusus dan luaran yang dihasilkan dariprogram KKN PPM ini adalah pertama pemberdayaan masyarakat melalui pembudidayaan bibittanaman umbi Garut dimana tanaman umbi garut ini dibuat menjadi emping dan menjadi makanankhas dari daerah Koripan II. Persoalannya adalah keterbatasan jumlah pasokan bahan baku untukpembuatan emping garut ini sangat kurang karena masa panen yang lama yaitu 8 bulan. Dengandemikian dapat dilakukan pembibitan untuk tanaman umbi garut ini dengan menggunakan polybaguntuk memperpendek masa panen, sehingga tidak perlu menunggu 8 bulan. Dengan mengadakanpelatihan budidaya tanaman umbi garut terlebih dahulu kepada masyarakat khususnya kelompoktani, bagaimana cara melakukan pembibitan untuk tanaman umbi garut ini, diikuti denganpendampingan pembudidayaan bibit tanaman tersebut.Metode yang akan dipakai untuk mencapai tujuan tersebut yaitu untuk persoalan pembudidayaantanaman umbi Garut, langkah awal mengadakan pelatihan pembibitan umbi Garut, danpendampingan pembibitan tanaman umbi Garut. Langkah selanjutnya kegiatan yang dilakukandalam pembudidayaan umbi Garut, pertama menghubungi pemateri, mengadakan pelatihanpembudidayaan kepada Kelompok Tani, pendampingan pembibitan.Pelatihan pembudidayaan umbi garut ini diikuti oleh masyarakat Dusun Koripan II khususnyakelompok Tani. Dalam proses pelatihan yang dilakukan dalam bentuk penyuluhan yang dilakukanpemateri, masyarakat berkesempatan untuk bertukar pendapat antara Narasumber danmasyarakat itu sendiri untuk menambah pengetahuan dalam penanaman umbi garut. Kegiatanpendampingan pembibitan tanaman umbi garut disediakan dua lahan pembibitan umbi garut yaitumenggunakan sistem polybag dan lahan biasa. Hal ini bertujuan untuk mengetahui perbedaanantara penanaman pembibitan dipolybag dan dilahan biasa sehingga dapat diketahui keunggulanmasing-masing.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

psppm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Prosiding Hasil Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat Lembaga Penelitian, Pubikasi, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai wujud diseminasi kegiatan ilmiah pengabdian masyarakat yang dilakukan sivitas akademika Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di ...