Ketersediaan sumber informasi elektronik di perpustakaan saat ini menjadi tren baru. E-resources yang dilanggan suatu perpustakaan merupakan sumber informasi yang disediakan untuk pemustaka. Secara umum e-resources merupakan sumber informasi dalam bentuk elektronik, yang dapat diakses melalui komputer. Pemustaka harus memiliki kemampuan dasar dalam mencari dan menemukan sumber informasi elektronik. Keberadaan e-resources sangat berharga bagi suatu penelitian, pengajaran, dan pembelajaran bagi pemustaka.
Copyrights © 2014