jimel
Vol 1, No 1 (2020): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kendali dan Listrik

RANCANG BANGUN ALAT PEMBERI PAKAN IKAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER

Amarudin Amarudin (Amarudin (Universitas Teknokrat Indonesia))
Dikky Auliya Saputra (Universitas Teknokrat Indonesia)
Rubiyah Rubiyah (Universitas Teknokrat Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2020

Abstract

Rancang Bangun Alat Pemberi Pakan Ikan Berbasis Mikrokontroller ini adalah inovatif alat untuk mempermudah pemberian pakan ikan di kolam sederhana, sehingga ketika pemelihara ikan memiliki kesibukan atau mendapatkan kendala ketika meninggalkan kolam dalam jangka waktu cukup lama, ikan akan tetap terjaga dalam proses pemberian pakannya. Sistem yang dirancang terdiri dari beberapa bagian yaitu: catu daya, sistem kontrol, rangkaian mekanika dan program. Catu daya merupakan sumber daya untuk menjalankan seluruh sistem yang terdiri dari tegangan. Sistem kontrol berupa rangkaian elektronik yang didesain sedemikian rupa sehingga dapat berfungsi sebagai pengolah data dengan mikrokontroller sebagai pusat kendali. Bagian selanjutnya adalah rangkaian mekanika yang berfungsi untuk mengatur buka tutup pembuangan pakan pada alat pemberi pakan ikan. Bagian terakhir adalah program yang berfungsi untuk mengatur mikrokontroler sehingga dapat bekerja sesuai dengan fitur yang dikerjakan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

teknikelektro

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering

Description

We proudly invite academicians, policymakers and other stakeholders to send original research papers, case studies formatted according to the given format. The selected papers will be published in Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kendali dan Listrik (JIMEL), Volume 2., Number 1., June for FREE. The range of ...