Jurnal Performa : Jurnal Manajemen dan Start-up Bisnis
Vol. 6 No. 4 (2021): performa

PENGARUH TRANSFER PENGETAHUAN DAN KOMUNIKASI YANG EFEKTIF PADA PROSES SUKSESI DI PERUSAHAAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS CIPUTRA

Saputra, Excel (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2021

Abstract

Pengembangan transfer pengetahuan yang baik dan komunikasi yang efektif antar generasi terdahulu dengan calon suksesor mempunyai peran vital dalam menentukan keberhasilan suksesi di perusahaan keluarga. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh transfer pengetahuan dan komunikasi yang efektif terhadap proses suksesi di perusahaan keluarga mahasiswa universitas ciputra. penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif. Analisis data dilakukan dengan menggunakan uji regresi linear berganda dan pengujian hipotesis menggunakan uji t, uji F dan uji koefisien determinasi. Hasil dari penelitian ini transfer pengetahuan dan komunikasi yang efektif berpengaruh signifikan terhadap proses suksesi di perusahaan keluarga mahasiswa universitas ciputra (uji t dengan skor 0,031 untuk X1 dan 0,001 untuk X2). Dengan demikian hipotesis penelitian ini diterima. Kata Kunci: Transfer pengetahuan, komunikasi, proses suksesi, perusahaan keluarga

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

performa

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal penelitian dalam kajian ilmu manajemen dan start-up business berbasis pemasaran, keuangan, sumber daya manusia, dan ...